PENGARUH KEGIATAN EKSTRAKURIKULER TERHADAP PEMBENTUKAN PROFIL PELAJAR PANCASILA DI SEKOLAH DASAR KEBON JERUK, JAKARTA BARAT

Nurindah Adelia, Titik Suweni, Abdul Halim

Abstract


Abstrak Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh kegiatan ekstrakurikuler terhadap pembentukan profil pelajar Pancasila di Sekolah Dasar Kebon Jeruk. Metode yang digunakan dalam penulisan ini ialah metode atau pendekatan kepustakaan (library research), yaitu kegiatan yang dilakukan untuk mendapatkan kesimpulan dengan mengumpulkan data pustaka, membaca dan mencatat serta menganalisis bahan penelitian yang sudah terpublikasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Kegiatan Ekstrakurikuler yang dilakukan pada Sekolah Dasar Kebon Jeruk memberikan pengaruh yang cukup besar dalam pembentukan Profil Pelajar Pancasila sebagai karakter diri pada peserta didik. Profil pelajar Pancasila adalah karakter dan kompetensi yang harus dimiliki oleh peserta didik dalam menghadapi tantangan pada abad ke-21 dengan tetap berpedoman pada nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila. Kegiatan ekstrakurikuler sendiri merupakan kegiatan tambahan yang dilakukan di luar jam pelajaran dengan tujuan mengembangkan potensi yang dimiliki peserta didik sesuai dengan bakat dan minatnya. Oleh sebab itu, dengan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler secara berkala dapat memberikan pengaruh terhadap pembentukan profil pelajar Pancasila pada diri peserta didik. Kata Kunci : Ekstrakurikuler, Profil Pelajar Pancasila

Full Text:

PDF

References


Daftar Pustaka

Annisa, M. N., Dewi, D. A., & Furnamasari, Y.

F. (2021). Peran Ekstrakurikuler dalam

Meningkatkan Karakter Kewarganegaraan

Siswa di Sekolah. Jurnal Pendidikan

Tambusai, 5(3), 7286–7291.

Halim, A., & Manurung, A. S. (2018).

Mathematical Literacy Movement for

Mathematics Teachers in SDN Duri Kepa

Pagi to improve Learning Motivation

[Gerakan Literasi Matematika Bagi Guru

Matematika di SDN Duri Kepa 05 Pagi

untuk meningkatkan Motivasi Belajar

siswa]. Proceeding of Community

Development, 2, 732–738.

Halim, A., Tangkudung, J., & Dlis, F. (2019).

The Smash Ability in Volleyball Games:

The experimental study of teaching style

and motor ability. Journal of Education,

Health and Sport, 9(12), 87–100.

https://doi.org/10.12775/jehs.2019.09.12.0

Irawati, D., Iqbal, A. M., Hasanah, A., & Arifin,

B. S. (2022). Profil Pelajar Pancasila

Sebagai Upaya Mewujudkan Karakter

Bangsa. Edumaspul: Jurnal Pendidikan,

(1), 1224–1238.

https://doi.org/10.33487/edumaspul.v6i1.3

Jb, D., Adv, T., Dis, M., & Metabolism, M.

(2019). 患者 2 1 2. 8(5), 620–628.

Kahfi, A. (2022). Implementasi Profil Pelajar

Pancasila dan Implikasinya terhadap

Karakter Siswa di Sekolah. DIRASAH:

Jurnal Pemikiran Dan Pendidikan Dasar

Islam, 5 (2), 138-151.

Lubaba, M. N., & Alfiansyah, I. (2022).

Analisis Penerapan Profil Pelajar Pancasila

Dalam Pembentukan Karakter Peserta

Didik Di Sekolah Dasar. Sains Dan

Teknologi, 9(3), 2022–2687.

Manurung, A. S., Halim, A., & Rosyid, A.

(2020). Gerakan Literasi Matematika Bagi

Siswa untuk Peningkatan Kemampuan

Berpikir Kreatif di SDN Kenari 07 Pagi.

Jurnal ABDI PAUD, 1(1), 7–12.

https://doi.org/10.33369/abdipaud.v1i1.140


Refbacks

  • There are currently no refbacks.