PELATIHAN PENYUSUNAN ARTIKEL PUBLIKASI PADA MAHASISWA PERGURUAN TINGGI DI JAKARTA

Sapto Jumono, Sri Handayani, Abdurrahman Abdurrahman, Chajar Matari Fath Mala

Abstract


Abstract
The national education system and climate should be democratic and of quality in order to reinforce noble, creative, innovative, nationalistic, intelligent, healthy, disciplined and responsible characters, technology in order to develop the quality of Indonesian people. The publication of scientific articles in the form of scientific journals is intended to communicate ideas or findings that are important for readers to know about. The main objective of community service activities in the training of preparing articles that are worthy of publication for students is scientific development work To support this goal, the team from the Faculty of Economics, Esa Unggul University will conduct training, assistance and guidance related to the preparation of scientific articles that are suitable for publication. The implementation of this Community Service activity is packaged using a workshop approach. Activities carried out using the method of lectures, discussions and exercises. Service partners are private university students. The results of the activity can be identified regarding the level of understanding of the community service participants, namely that 85% of community service participants understand the concept of scientific work development, the importance of developing scientific work, and the importance of improving the quality and quantity of work development in the form of reporting the results of thesis research, as well as scientific articles in their respective fields of study. respectively. The results collected were 23 articles of study titles.
Keywords: Training, Scientific Articles, Journal drafts

Abstrak
Sistem dan iklim pendidikan nasional seharusnya demokratis dan bermutu guna memperteguh akhlak mulia, kreatif, inovatif, berwawasan kebangsaan, cerdas, sehat, berdisiplin dan bertanggung jawab, berteknologi dalam rangka mengembangkan kualitas manusia Indonesia. Publikasi artikel ilmiah dalam bentuk jurnal ilmiah dimaksudkan untuk mengkomunikasikan gagasan atau temuan yang penting untuk diketahui oleh pembaca Tujuan utama kegiatan pengabdian masyarakat pada pelatihan penyusunan artikel yang layak publikasi pada mahasiswa adalah karya pengembangan ilmiahUntuk mendukung tujuan tersebut Tim dari Fakultas Ekonomi Universitas Esa Unggul akan melakukan pelatihan, pendampingan dan pembinaan berkaitan dengan penyusunan artikel ilimiah yang layak untuk publikasi. Pelaksanaan kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat ini dikemas dengan menggunakan pendekatan workshop. Kegiatan dilakukan menggunakan metode ceramah, diskusi dan latihan. Mitra pengabdian adalah Mahasiswa Perguruan Tinggi Swasta. hasil kegiatan dapat diidentifikasi mengenai tingkat pemahaman peserta pengabdian adalah bahwa 85% peserta pengabdian memahami konsep pengembangan karya ilmiah, arti penting pengembangan karya ilmiah, dan arti penting peningkatan kualitas dan kuantitas pengembangan karya berbentuk pelaporan hasil penelitian skripsi, serta artikel ilmiah di bidang studinya masing-masing. Hasil yang terkumpul adalah sebanyak 23 judul artikel hasil kajian bidang studi.
Kata kunci : Pelatihan, Artikel Ilmiah, draf Jurnal


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. 2007. Panduan

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. 2007. Pedoman Penetapan Peserta dan Pelaksanaan Sertifikasi Guru dalam Jabatan. Jakarta: Depdiknas.

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. 2007. Pedoman Sertifikasi bagi Guru dalam Jabatan. Jakarta: Depdiknas.

Harry Firman, 2004. Menulis Karya Ilmiah. Artikel diakses dari www.fmipa,edu pada 12 Pebruari 2009

Penyusunan Perangkat Portofolio Sertifikasi Guru dalam Jabatan. Jakarta: Depdiknas.

Zulmasri.2008. Pedoman Singkat Karya Tulis Ilmiah. Artikel diakses dari www.zulmasri.ordpress.com pada tanggal 12 Pebruari 2009


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Publisher:

University Press, Universitas Esa Unggul, Jakarta
Jl. Arjuna Utara No.9, RT.1/RW.2, Duri Kepa,
Kec. Kb. Jeruk, Kota Jakarta Barat,
Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11510

Email: semnaslppm@esaunggul.ac.id